Fungsi strlen() digunakan untuk menghitung jumlah karakter dari sebuah string. syntak dasarnya strlen(string). parameter string merupakan nilai yang akan di cari jumlahnya atau panjang dari sebuah karakter. untuk contoh penggunaannya sebagai berikut :

Source code :
echo strlen("Hello world!");


Output Yang dihasilkan :



12